Author Archives: admin

Harganya Rp 1,7 M, Seberapa Laris MG Cyberster di Indonesia?

MG Pondok Indah – MG Cyberster merupakan satu-satunya mobil listrik flagship yang dijual MG Motors di Indonesia. Kendaraan bergaya roadster tersebut dibanderol cukup tinggi, yakni Rp 1,7 miliar dengan status on the road Jakarta. Seberapa laris penjualannya di Tanah Air? Chief Executive Officer (CEO) MG Motor Indonesia, Hu Guowei alias Alec mengatakan, konsumen MG Cyberster […]

MG Indonesia Bantah Turunkan Harga Roadster Listrik Cyberster

MG Pondok Indah – MG Motor Indonesia menepis anggapan harga roadster listrik mereka, Cyberster, mengalami penurunan sejak pertama kali diperkenalkan di Indonesia. CEO MG Motor Indonesia He Guowei (Alec) mengatakan meski sempat beredar kabar harga turun bertahap, kenyataannya banderol mobil ini masih stabil. “Ada lelucon ketika pertama kali meluncurkan Cyberster di sini, saat itu seseorang […]

Fitur Keamanan Mobil Listrik 2025: Inovasi yang Wajib Anda Ketahui

MG Pondok Indah , Industri otomotif terus mengalami perkembangan pesat, terutama dalam hal teknologi keselamatan pada mobil listrik. Memasuki tahun 2025, berbagai produsen mobil berlomba-lomba menghadirkan fitur keamanan canggih yang tidak hanya meningkatkan perlindungan bagi pengemudi dan penumpang, tetapi juga memberikan pengalaman berkendara yang lebih nyaman dan efisien. MG Motor, sebagai salah satu pemimpin dalam […]

Ingin Touring dengan Mobil Listrik? Cek Persiapan Ini!

MG Pondok Indah , Touring menjadi salah satu kegiatan yang menyenangkan, terutama bagi pecinta otomotif dan komunitas kendaraan listrik. Seiring dengan meningkatnya popularitas mobil listrik seperti MG 4 EV dan New MG ZS EV, semakin banyak pemilik yang tertarik untuk mencoba pengalaman touring jarak jauh dengan kendaraan listrik. Namun, berbeda dengan mobil berbahan bakar bensin […]

Tips Merawat Mobil Listrik MG di musim Hujan

MG Pondok Indah , Musim hujan sering kali menjadi tantangan bagi para pemilik kendaraan, termasuk bagi pengguna mobil listrik MG seperti MG 4 EV dan New MG ZS EV. Meskipun mobil listrik dirancang untuk bertahan dalam berbagai kondisi cuaca, tetap diperlukan perawatan khusus agar kendaraan tetap dalam kondisi optimal dan aman selama musim hujan. Air […]

Menikmati Design Interior Futuristik Mobil Listrik MG

MG Pondok Indah , Mobil listrik kini tidak hanya menjadi solusi ramah lingkungan, tetapi juga menawarkan desain yang modern dan fitur-fitur canggih yang meningkatkan kenyamanan penggunanya. MG Motor, sebagai salah satu pemimpin dalam industri kendaraan listrik, menghadirkan desain interior futuristik yang menggabungkan teknologi inovatif, material premium, dan pengalaman berkendara yang lebih nyaman. Dalam artikel ini, […]

MG Unjuk Gigi: Tembus 509 SPK di GIIAS 2023, New MG ZS Mendominasi!

Jakarta, 1 September 2023 – MG Pondok Indah, perusahaan otomotif ternama asal Inggris, mencatat pencapaian luar biasa di Indonesia dengan prestasi gemilangnya dalam pameran GIIAS 2023. Dalam transformasi pasar otomotif, MG telah membawa semangat baru dan inovasi otomotif yang segar ke tanah air. Dengan penuh apresiasi, Arief Syarifudin, Marketing & PR MG Motor Indonesia, ingin mengungkapkan […]

Intip Kecanggihan Pabrik MG yang Dapat Memproduksi 100.000 Unit Kendaraan Per Tahun

Bangkok, 2 Desember 2022 – Sudah menjadi komitmen bahwa pabrik-pabrik MG mengusung teknologi terkini, presisi dalam detail, dan konsistensi kontrol kualitas demi menciptakan mobil berkualitas tinggi. Hasilnya adalah pada seluruh lini kendaraan MG tertanam British automotive standards BRIT Dynamic, yaitu performa yang istimewa, handling yang presisi, desain terkini, teknologi terdepan, dan safety yang mumpuni. Tidak terkecuali pabrik mobil MG di Thailand. Terbukti dengan kualitas […]

MG Siap Pimpin Gerakan Ekosistem Mobil Listrik di Pasar ASEAN!

Jakarta, 7 September 2023 – Di tengah gema KTT ASEAN 2023 di Jakarta, Morris Garages (MG), brand otomotif legendaris asal Inggris, menegaskan komitmennya pada pertumbuhan ekonomi hijau. Tema KTT ASEAN tahun ini, “ASEAN Matters Epicentrum of Growth”, mencerminkan semangat MG dalam merespon tantangan ekonomi global, khususnya dalam pengembangan infrastruktur hijau dan green economy di Indonesia […]

Menang Lagi! MG “Art Space” menjadi Favorite Booth di ajang GJAW 2023

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Maecenas sit amet eros euismod, luctus quam in, eleifend urna. Nunc pretium ut ipsum at pulvinar. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Sed laoreet diam eget tellus aliquet, vel mattis arcu tincidunt. Pellentesque magna neque, porta commodo scelerisque nec, ornare in lectus. In ex ex, […]